Pengambilan Sumpah / Janji Pegawai Negeri Sipil (PNS) Fransiscus, S.Kom.

Dibuat: Jumat, 29 Juli 2022 Ditayangkan: Jumat, 29 Juli 2022 Ditulis oleh Corry Magdalena

PELANTIKAN FRANS 4

Pariaman, 29 Juli 2022, bertempat di ruang sidang Cakra Pengadilan Negeri Pariaman, telah dilangsungkan acara Pengambilan Sumpah Janji Pegawai Negeri Sipil (PNS) atas nama Fransiscus Tampubolon, S.Kom 

 

PELANTIKAN_FRANS_2.jpg

Acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah PNS dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Negeri Pariaman Dony Dortmund, S.H.,  M.H. Bertindak sebagai saksi I Oki Rusman, S.H. dan saksi II Syafriko Hamid, S.E

PELANTIKAN FRANS 3

Pengambilan Sumpah / Janji PNS agar berkomitmen untuk menerima dan menjalankan secara totalitas dengan penuh keikhlasan, kejujuran dan tanggung jawab atas segala konsekuensi logis profesi sebagai ASN.

PELANTIKAN FRANS 1

Artikel

Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas

      

whatsapp-bot